Prediksi Juara Liga Inggris 2022
Manchester City kedatangan Nottingham Forest dalam laga pekan 14 Premier League 2024/2025 di Stadion Etihad, Rabu (5/12/2024) dini hari WIB.
Newcastle United akan mengundang pemimpin klasemen sementara Liga Inggris, Liverpool, ke St. James' Park, Kamis (5/12/2024) dini hari WIB.
Chelsea menjamu Aston Villa dalam laga pekan ke-13 Premier League 2024/2025 di Stamford Bridge, Minggu (1/12/2024) malam WIB. Bermain di depan pendukungnya, The Blues memang menjadi favorit untuk meraih tiga poin dan terus bersaing di papan atas.
Arsenal bertekad menjaga tren positif yang sedang hadir dalam dua pertandingan terakhir ketika bertandang ke markas West Ham United pada laga pekan ke-13 Premier League 2024/2025 di London Stadium, Minggu (1/12/2024) dini hari WIB.
Chelsea menjamu Arsenal dalam laga pekan ke-11 Premier League 2024/2025 di Stamford Bridge, London, Minggu (10/11/2024) malam WIB. Pertemuan dua klub London ini akan sangat sengit karena memiliki poin yang sama di posisi keempat dan kelima.
Pemuncak klasemen Premier League, Liverpool, akan menjamu Aston Villa dalam laga pekan ke-11 Liga Inggris 2024/2025 di Anfield, Minggu (10/11/2024) dini hari WIB. The Reds tentu mengincar tiga poin di depan pendukungnya demi kukuh di puncak klasemen.
Liga Inggris kembali beraksi dengan putaran pertandingan lainnya akhir pekan ini saat Newcastle United menghadapi tim Arsenal asuhan Mikel Arteta dalam pertemuan penting di St. James' Park pada Sabtu (2/11/2024).
Manchester United (MU) bertandang ke Selhurst Park untuk menghadapi Crystal Palace pada pekan kelima Premier League 2024/2025, Sabtu (21/9/2024) malam WIB. The Red Devils datang untuk pembalasan atas kekalahan yang menyakitkan pada musim lalu.
Berikut ini prediksi West Ham vs Chelsea d Liga Inggris.
Liverpool akan menjamu Bournemouth dalam lanjutan Premier League 2024/2025, Sabtu (21/9/2024) malam WIB.
North-West Derby akan tersaji di pekan ketiga Premier League 2024/2025.
Liverpool mengakhiri musim ini dengan menghadapi Wolves dalam laga pekan ke-38 Premier League 2023/2024, Minggu (19/5/2024) malam WIB.
Manchester United (MU) mengincar tiga poin di markas Crystal Palace demi menjaga asa tetap bisa tampil di kompetisi Eropa.
Man City menjamu Wolves dalam laga pekan ke-36 Premier League 2023/2024, Sabtu (4/5/2024) malam WIB.
Man City bertandang ke markas Nottingham Forest pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023/2024.
Tottenham Hotspur menjamu Arsenal dalam laga derbi London utara yang sangat krusial pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023/2024, Minggu (28/4/2024).
Derbi Merseyside antara Everton dan Liverpool tersaji di Goodison Park, Kamis (25/4/2024) dini hari WIB.
Liverpool bertandang ke Craven Cottage untuk menghadapi Fulham dalam laga pekan ke-34 Liga Inggris 2023/2024, Minggu (21/4/2024) malam WIB.
Chelsea menjamu Everton dalam laga pekan ke-33 Premier League di Stamford Bridge, Selasa (16/4/2024) dini hari WIB.
Liverpool menjamu Crystal Palace dalam laga pekan ke-33 Premier League 2023/2024 di Anfield, Minggu (14/4/2024) malam WIB.
Manchester United (MU) akan bertandang ke markas Bournemouth dalam laga pekan ke-33 Premier League 2023/2024, Sabtu (13/4/2024) malam WIB.
JAKARTA - Setidaknya ada 5 klub Liga Inggris yang pernah juara Liga Champions dan mereka selalu dijadikan sebagai tim jagoan di setiap musimnya. Nama besar mereka tentu saja menciptakan ekspektasi publik.
Beberapa musim terakhir performa klub asal Liga Inggris di Liga Champions menjadi perhatian para penikmat si kulit bundar. Bagaimana tidak klub Liga Inggris hanya sekali absen di laga final turnamen antarklub Eropa itu dalam lima musim terakhir.
Hal itu menunjukan jika kekuatan sepakbola asal Negeri Pangeran Charles itu tak boleh dianggap sebelah mata. Bahkan Manchester City akan meraih trofi Si Kuping Besar di musim ini apabila sukses menjungkalkan Inter Milan di laga final pada Juni 2023 mendatang.
Lalu klub mana saja yang masuk dalam daftar 5 klub Liga Inggris yang pernah juara Liga Champions? Berikut ini Sportstars.id akan berikan ulasan lengkapnya yang dilansir dari laman resmi interesting football;
Daftar 5 klub Liga Inggris yang pernah juara Liga Champions diawali dari Aston Villa. Klub yang bermarkas di Villa Park itu hanya berpredikat sebagai klub medioker Liga Inggris.
Bahkan Aston Villa beberapa kali terancam degradasi di beberapa musim terakhir. Namun siapa sangka The Villans menjuarai Liga Champions musim 1981-1982 usai Peter Withe dan kolega mampu mengalahkan Bayern Munchen 1-0 di laga final.
Nottingham Forest pernah berjaya di era 1970 dan 1980 an. The Tricky Tree mampu menjuarai Liga Inggris musim 1977-1978 dan berbagai gelar domestik lainnya. Selain itu Nottingham Forest juga dua kali menjuarai Liga Champions secara beruntun yakni pada musim 1979 dan 1980.
Namun setelah era itu klub yang berdiri pada 1865 tersebut paceklik gelar. Bahkan Nottingham Forest sempat degradasi ke Divisi Championship. Klub yang bermarkas di The City Ground itu mampu tampil kembali di kasta tertinggi Liga Inggris pada musim 2022-2023 ini.
Liga Utama Inggris 2022–2023 adalah musim ke-31 dari Liga Utama Inggris dan musim ke-124 liga sepak bola profesional tingkat teratas di Inggris. Jadwal pertandingan musim ini diumumkan pada 29 Juni 2022.[1]
Liga Utama mengalami jeda pada 13 November hingga 26 Desember 2022 untuk mengakomodasi Piala Dunia FIFA 2022 yang diselenggarakan pada pertengahan musim.
Manchester City adalah juara bertahan dua musim terakhir, setelah meraih gelar juara pada musim 2020–2021 dan 2021–2022. Pada 20 Mei 2023, mereka dipastikan menjadi juara untuk ketiga kali secara beruntun seiring dengan kekalahan pesaing terdekatnya Arsenal dari Nottingham Forest.[3] Mereka menjadi tim kedua yang juara Liga Utama Inggris tiga musim berturut-turut, setelah rival sekota Manchester United yang melakukannya dua kali antara 1999–2001 dan 2007–2009. Bersama City, ada Arsenal, Manchester United, dan Newcastle United yang lolos ke Liga Champions UEFA 2023–2024. Ketiga klub ini sama-sama tidak berlaga di Liga Champions UEFA musim ini; Arsenal pertama kalinya lolos ke Liga Champions UEFA sejak 2016–2017, Manchester United sebelumnya lolos ke kompetisi elit antarklub Eropa ini pada 2020–2021, dan Newcastle yang pertama kalinya lolos ke ajang ini dalam 21 tahun. Untuk tiket Liga Eropa UEFA diraih oleh Liverpool—pertama kalinya mereka berlaga di sana sejak 2015–2016—dan Brighton & Hove Albion, yang untuk pertama kalinya dalam sejarah lolos ke kompetisi Eropa. Adapun tiket tunggal Liga Konferensi Eropa UEFA digenggam oleh Aston Villa, yang akan berlaga di kompetisi Eropa untuk pertama kali sejak tersingkir dari Liga Eropa UEFA 2010–2011.
Seluruh tiga tim promosi berhasil selamat dari degradasi; Fulham finis ke-10, Bournemouth finis ke-15, dan Nottingham Forest setingkat di bawahnya. Ini pertama kalinya terjadi sejak musim 2011–2012, yang juga dimenangkan oleh Manchester City. Mereka yang terdegradasi adalah Leicester City, yang sudah bertahan selama sembilan musim—di antaranya menjuarai Liga Utama pada 2015–2016, Leeds United yang harus turun setelah tiga musim beruntun, dan Southampton yang sudah berlaga di Liga Utama dalam 11 musim ke belakang.
Pada musim ini, setiap klub dapat melakukan lima, alih-alih tiga, penggantian pemain dan menyertakan maksimal sembilan pemain pengganti dalam lembar tim mereka. Penggantian tersebut dapat dilakukan dalam tiga kali kesempatan selama waktu pertandingan dan pada jeda antar babak,[4][5] seperti pada enam liga sepak bola teratas Eropa lainnya: La Liga, Bundesliga, Serie A, Ligue 1, dan Eredivisie. Musim ini juga akan mengalami jeda pada pertengahan untuk mengakomodasi penyelenggaraan Piala Dunia FIFA 2022 di Qatar setelah hari pertandingan pada akhir pekan 12–13 November 2022 dan akan dimulai kembali pada 26 Desember 2022 setelah pertandingan Final Piala Dunia FIFA 2022 yang akan dimainkan pada 18 Desember 2022.[6]
Pada 9 September 2022, diumumkan bahwa seluruh pertandingan Liga Utama Inggris yang dijadwalkan pada 10–12 ditangguhkan karena kematian Elizabeth II.[7][8] Meskipun pemerintah Britania Raya, melalui Kementrian Digital, Budaya, Media dan Olahraga menyatakan, "tidak ada kewajiban untuk membatalkan atau menunda acara olahraga."[9]
Dua puluh klub berkompetisi pada musim ini, terdiri atas 17 klub klasemen teratas musim lalu dan tiga klub promosi Liga Championship EFL 2021–2022. Ketiga klub promosi tersebut adalah Fulham, Bournemouth, dan Nottingham Forest, yang absen masing-masing selama satu, dua, dan 23 tahun dari liga tingkat teratas. Fulham dan Bournemouth mendapat jatah promosi otomatis sebagai juara dan peringkat kedua,[10][11] sementara Nottingham Forest mendapat jatah promosi terakhir setelah menang 1–0 atas Huddersfield Town pada final perebutan promosi Liga Championship EFL.[12] Ketiga klub tersebut menggantikan Burnley, Norwich City dan Watford.
Lokasi klub-klub Liga Utama Inggris 2022–2023
Klub-klub Liga Utama Inggris dari London Raya
Kriteria penentuan peringkat: 1) Poin; 2) Selisih gol; 3) Jumlah gol dicetak; 4) Jika tim-tim juara, degradasi, atau lolos kompetisi UEFA memiliki hasil imbang menurut aturan 1 sampai 3, maka diberlakukan aturan 4.1 sampai 4.3:
4.1) Poin yang diraih pada pertandingan antara tim-tim yang imbang; 4.2) Gol tandang pada pertandingan antara tim-tim yang imbang; 4.3) Pertandingan perebutan tempat (
Warna: Biru = tim tuan rumah menang; Kuning = seri; Merah = tim tamu menang.
Untuk pertandingan mendatang, huruf "a" menandakan adanya artikel mengenai persaingan antara dua tim peserta.
(K) – Laga kandang(T) – Laga tandang4 – Mencetak empat gol
Copyright © 2024 - Bisnis Indonesia - 230
KOMPAS.com - Kompetisi kasta kelas atas sepak bola antarklub Eropa atau Liga Champions 2020-2021 telah berakhir.
Hasilnya, tim asal London Chelsea keluar sebagai juara Liga Champions 2020-2021.
The Blues, julukan Chelsea, berhasil menjadi kampiun Liga Champions musim ini setelah mengalahkan Manchester City pada partai puncak.
Duel Man City vs Chelsea yang digelar di Stadion do Dragao, Portugal, Sabtu (29/5/2021) waktu setempat atau Minggu dini hari WIB, berakhir dengan skor minimalis 1-0 untuk kemenangan The Blues.
Baca juga: NGolo Kante, Sang Penjelajah yang Bawa Chelsea Juara Liga Champions
Gol tunggal pasukan Thomas Tuchel dicetak oleh Kai Havertz pada menit ke-42.
Bagi The Blues, ini merupakan trofi "Si Kuping Besar" kedua mereka sepanjang sejarah klub.
Trofi pertama "Si Kuping Besar" Chelsea diraih pada musim 2011-2012.
Dengan ini, Chelsea berhasil menyamai jumlah trofi Liga Champions milik tim asal Inggris lainnya, yaitu Nottingham Forest yang juga mengoleksi dua trofi "Si Kuping Besar".
Baca juga: Jumlah Gelar Chelsea Usai Juara Liga Champions 2020-2021
Lalu, siapa tim asal Inggris yang meraih trofi Liga Champions terbanyak?
Sejak kompetisi masih bernama Piala Champions Eropa hingga berformat Liga Champions seperti sekarang, Liverpool masih memegang status sebagai peraih trofi Liga Champions terbanyak asal Inggris dengan koleksi enam titel.
Enam titel The Reds itu diraih pada 1977, 1978, 1981, 1984, 2005, dan 2019.
Kemudian disusul oleh Manchester United dengan koleksi tiga titel yang diraih pada 1968, 1999, 2008.
Baca juga: Kisah di Balik Pembuatan Trofi Liga Champions
Di posisi ketiga, ada Chelsea (2012, 2021) dan Nottingham Forest (1979, 1980) yang sama-sama mengoleksi dua titel.
Adapun di posisi terakhir, ada Aston Villa dengan satu titel yang diraih pada 1982.
Jika dijumlahkan, total tim asal Inggris sudah mebawa pulang trofi Piala/Liga Champions sebanyak 14 kali.